Ibadah

11 Waktu Yang Paling Baik Untuk Berdoa

Waktu Yang Paling Baik Dan Mustajab Untuk Berdoa

11 Waktu Yang Paling Baik Untuk Berdoa – Berdoa merupakan salah satu perintah Allah kepada hamba-hambanya yang membutuhkan pertolongan-Nya. Jika hamba-Nya enggan atau malas berdoa, Sungguh Allah sangat murka, karena pada hakekatnya Allah mencintai orang-orang yang suka berdoa. Berbeda halnya dengan manusia, jika ada yang meminta bantuan atau pertolongannya, justru kesal, ... Selengkapnya

Read More »

Amalan Yang Bisa Dilakukan Saat Haid dan Nifas

14 Amalan Yang Bisa Dilakukan Wanita Saat Haid & Nifas

Amalan Yang Bisa Dilakukan Wanita Saat Haid dan Nifas – Tidak ada satu alasanpun bagi wanita yang sedang dalam keadaan tidak suci atau haid untuk meninggalkan amalan-amalan sunnah atau ibadah yang berpahala. Wanita yang sedang haid diharamkan unruk melakukan sholat, berpuasa, thowaf, membaca Al-qur’an dengan menyentuhnya kitab suci Al-Qur’an. Amalan ... Selengkapnya

Read More »

Menikah Itu Pilihan Terbaik Bagi Seorang Muslim

Menikah Itu Pilihan Terbaik Bagi Seorang Muslim

Menikah Itu Pilihan Terbaik Bagi Seorang Muslim – Tidak mudah memang ketika seseorang dihadapkan dengan pilihan “menikah, kuliah atau karier?“. Menikah itu merupakan sebuah pilihan terbaik bagi orang-orang yang takut dan khawatir terjerumus kedalam dosa. Pemuda pemudi mana yang tidak memiliki rasa terhadap lawan jenisnya kecuali mereka yang memiliki kelainan. Orang-orang yang beriman justru ... Selengkapnya

Read More »

Sholat Hadiah : Pengertian, Waktu dan Tata Cara Sholat Hadiah

Bagaimana Sholat Hadiah Dalam Islam Dan Kapan Waktu Sholat Hadiah?

Sholat Hadiah : Pengertian, Waktu dan Tata Cara Sholat Hadiah – Setiap manusia yang bernyawa pasti akan mengalami kematian dan setiap manusia akan melewati masa-masa alam baru setelah kehidupan di dunia, yaitu alam kubur. Bagi seorang mukmin, kematian merupakan suatu kebahagiaan, karena dunia baginya adalah penjara. Sebagaimana Rasulullah SAW bersabda: الدُّنْيَا ... Selengkapnya

Read More »

Nama Hari-hari Besar Dalam Islam dan Penjelasannya

Nama Hari-Hari Besar Dalam Islam Dan Penjelasannya

Nama Hari-hari Besar Dalam Islam dan Penjelasannya – Sebagai umat Muslim, diharuskan untuk mengetahui hari-hari besar atau kapan saja hari-hari besar Islam. Hari besar Islam bukan hanya ‘idul fitri dan ‘idul adha saja, masih banyak hari besar lainnya yang sayang jika kita tidak mengetahui dan melewatkannya dengan sia-sia. Karena didalam hari-hari ... Selengkapnya

Read More »

Bacaan Tawasul Arab (Hadhorot) Lengkap dengan Dasar Hukumnya

Susunan Dan Teks Bacaan Tawasul (Hadhorot) Terlengkap

Bacaan Tawasul Arab (Hadhorot) Lengkap dengan Dasar Hukumnya – Dalam masyarakat kita secara umum masih banyak yang menggunakan tawasul dalam kehidupannya. Terutama bagi kita yang bermazhab Syafi’iyyah. Meskipun banyak juga orang yang benci dengan bertawasul atau anti tawasul, yang dianggapnya sebagai salah satu bentuk kesyirikan dan dianggap sebagai bid’ah yang ... Selengkapnya

Read More »

Bacaan Tawasul Singkat Dengan Tulisan Latin (Lengkap)

Bacaan Tawasul Singkat Dengan Tulisan Latin (Lengkap)

Bacaan Tawasul Singkat Dengan Tulisan Latin (Lengkap) – Setelah sebelumnya membahas tentang teks dan bacaan tawasul lengkap dengan tulisan arab, maka kali ini akan catatanmoeslimah.com akan menulis kembali bacaan tawasul dengan tulisan latin. Bagi yang belum bisa atau kurang paham dengan tulisan arab, kita masih bisa menghapalnya dengan mudah dengan tulisan latin. ... Selengkapnya

Read More »

100 Macam Sunnah Nabi Muhammad SAW

100 Macam Sunnah Nabi Muhammad SAW

100 Macam Sunnah Nabi Muhammad SAW – Beberapa macam sunnah nabi ini sangat populer dan insyaAllah selalu kita lakukan dalam kehidupan sehari-hari. Dalam pembahasan kali ini, catatanmoeslimah.com tetarik untuk menyajikan “100 macam sunnah Nabi” yang biasa kita lakukan sehari-hari. Adapun sunnah nabi yang akan disajikan meliputi sunnah-sunnah tidur, sunah wudhu dan ... Selengkapnya

Read More »

Sholat Dzuhur : Waktu, Niat, dan Tata Cara Sholat Dzuhur Lengkap

Niat Sholat Dzuhur, Bacaan dan Tata Cara Sholat Dzuhur Lengkap

Sholat Dzuhur : Waktu, Niat, dan Tata Cara Sholat Dzuhur Lengkap – Sholat merupakan salah satu kewajiban yang harus dipenuhi oleh setiap uman Muslim yang sudah mencapai baligh. Sholat juga merupakan salah satu cara kita berhubungan dengan Sang Pencipta. Tidak bisa kita melalaikannya karena sholat adalah suatu kebutuhan untuk ruhani ... Selengkapnya

Read More »

Bacaan Sholat Lengkap (Arab, Latin dan Artinya)

Bacaan Bacaan Dalam Sholat Terlengkap

Bacaan Sholat Lengkap (Arab, Latin dan Artinya) – Sejak kecil pasti kita sudah pernah diajarkan oleh kedua orang tua, di TPA ataupun guru ngaji tentang sholat dan bacaan-bacaan dalam sholat. Namun tidak sedikit yang mungkin lupa atau jarang digunakan bacaan-bacaan tersebut dalam sholat. Banyak yang masih membaca hanya sekedar membaca ... Selengkapnya

Read More »

Pentingnya Sholat Lima Waktu Bagi Umat Muslim

Pentingnya sholat Lima Waktu bagi Umat Muslim

Pentingnya sholat Lima Waktu Bagi Umat Muslim – Tak ada yang lebih penting di dunia ini selain mencari pahala untuk bekal diakhirat kelak. Sholat merupakan ibadah atau amalan yang pertama kali akan dihisab. Oleh karenanya, pentingnya sholat bagi umat Islam itu haruslah di nomor satukan. Walau dalam keadaan apapun, sholat tidak boleh ditinggalkan. Justru lakukanlah ... Selengkapnya

Read More »

Doa Sujud Tilawah, Sujud Syukur dan Tata Caranya

Doa Sujud Syukur, Sujud Tilawah Dan Tata Caranya

Doa Sujud Syukur, Sujud Tilawah Dan Tata Caranya – Sujud ialah suatu gerakan di dalam shalat dimana antara jidat, hidung, kedua telapak tangan, kedua lutut dan ujung kedua jari kaki serentak menempel dilantai baik dengan alas maupun tidak. Selain sujud yang terdapat dalam rangkaian shalat, ada juga sujud di luar shalat seperti sujud syukur, ... Selengkapnya

Read More »